Selasa, 27 September 2016

Rangkaian Lampu Lalulintas Sederhana

        Pada umumnya rangkaian lampu lalulintas menggunakan PLC (Programmable Logic Controller) sehingga bisa diatur waktu jeda antara lampu merah, kuning, dan hijau. Akan tetapi harga PLC sangatlah mahal dan kita juga perlu belajar pemrograman PLC. Berikut ini adalah rangkaian lampu lalulintas sederhana yang dibuat menggunakan IC NE555 sebagai timer, IC 4017 sebagai pembagi waktu lampu merah/kuning/hijau hidup, dan juga berberapa seven segment sebagai display yang akan menampilkan tulisan jalan/siap/stop sesuai dengan lampu. Berikut ini rangkaiannya :


Tidak ada komentar:

Posting Komentar